Gunadarma

Senin, 11 November 2013

Tools Forensik

Cara-cara dasar komputer forensik

Sebelumnya telah dijelaskan mengenai kebutuhan dan hardware forensik. Software tersebut adalah sebagian besar dari software yang digunakan secara umum. Diantara software yang disebut tersedia tools lain dalam hal ini Operating System yang dikhususkan untuk penggunaan Forensik IT secara opensource, contohnya seperti CAINE, Forlex, Helix, DEFT (Digital Evidence & Forensic Toolkit), FCCU GNU/Linux Forensic Boot CD, IRITaly Live CD, Backtrack, dan tools lainnya. Keuntungan menggunakan aplikasi yang opensource salah satunya adalah dapat dibuat sesuai dengan kebutuhan yang diinginkan oleh ahli forensik seperti misalnya dalam hal melindungi keamanan dan keaslian data dengan security yang diinginkan.

Cara-cara dasar komputer forensik adalah sebagai berikut[1]:

  1. Preparation (persisapan)
  2. Collection (pengumpulan data)
  3. Examination (pemeriksaan)
  4. Analysis (analisa)
  5. Reporting (pelaporan)




Nama Anggota :

Sumber:


Tidak ada komentar:

Posting Komentar